Tujuan pendidikan SDIT Al Furqon mengacu pada tujuan umum pendidikan dasar yaitu meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut. Sedangkan secara khusus, sesuai dengan visi dan misi sekolah, serta tujuan SDIT Al Furqon pada akhir tahun pelajaran 2022/2023, sekolah mengantarkan siswa didik untuk :

  1. Menghasilkan peserta didik yang memiliki pengetahuan dan Pemahaman Aqidah, Akhlak, Ibadah dan Muamalah.
  2. Menghasilkan peserta didik yang memiiki 20 Kepribadian karatkter Islam Berbasis Al-Qur’an.
  3. Menghasilkan peserta didik yang memiiki kemampuan membaca Al-Qur’an dengan baik dan benar.
  4. Menghasilkan peserta didik yang memiliki Hafalan Al-Qur’an minimal 2 Juz (Juz 30 dan 29).
  5. Menghasilkan peserta didik yang memahami pengetahuan tentang Shirah Shabiyah dan Sahabat.
  6. Menghasilkan peserta didik yang memiliki ketercapaian rata-rata nilai 85.
  7. Menghasilkan peserta didik yang memiliki kemapuan menggunakan Microsoft Office dan Aplikasi Desain Grafis.
Butuh Bantuan?